Menteri Agama Tunisia Dipecat Buntut Kematian Puluhan Jemaah Haji

Menteri Agama Tunisia Dipecat Buntut Kematian Puluhan Jemaah Haji

ALLGULFNEWS – Presiden Tunisia Kais Saied memecat Menteri Agama negara itu, Ibrahim Chaibi, dari jabatannya setelah sedikitnya 49 jemaah haji Tunisia meninggal dunia saat menunaikan ibadah haji tahun ini di Arab Saudi. Seperti dilansir AFP, Sabtu (22/6/2024), pemecatan Menteri Agama itu diumumkan oleh kantor kepresidenan Tunisia dalam pernyataan pada Jumat (21/6) waktu setempat, setelah pengumuman Kementerian Luar Negeri menyebut puluhan…

Read More
8 Fakta Penjaga Pantai China Acungkan Pedang dan Tabrak Kapal Filipina

8 Fakta Penjaga Pantai China Acungkan Pedang dan Tabrak Kapal Filipina

ALLGULFNEWS – Aparat Filipina dan China bentrok di laut. Sempat terjadi pengacungan senjata tajam oleh aparat China. Berikut adalah fakta-faktanya. Fakta-fakta ini dihimpun dari laporan pemberitaan AFP dan BBC hingga Kamis (20/6/2024). Kata China, kapal Filipina mendekati kapal China dalam navigasi normal sehingga mengakibatkan tabrakan. Penjaga Pantai China mengatakan Filipina mengabaikan peringatan serius China berulang kali. BACA JUGA…

Read More
Terkuak Kota Pelabuhan Israel dari Rekaman Pesawat Nirawak

Terkuak Kota Pelabuhan Israel dari Rekaman Pesawat Nirawak

Allgulfnews – Kelompok Hizbullah yang bermarkas di Lebanon merilis sebuah video yang direkam dengan kamera drone pengintai miliknya. Dari rekaman itu terkuak lokasi-lokasi di wilayah Israel, termasuk kota pelabuhan Haifa. Seperti dilansir Reuters dan Al Arabiya, Rabu (19/6/2024), video berdurasi sembilan menit 31 detik yang dirilis oleh Hizbullah, kelompok yang didukung Iran, pada Selasa (18/6) menunjukkan situasi di beberapa kota di Israel bagian…

Read More
Yaman Umumkan 145 Kapal Menjadi Sasaran Mereka, Sebagai Bentuk Dukungan Yaman Terhadap Gaza

Yaman Umumkan 145 Kapal Menjadi Sasaran Mereka, Sebagai Bentuk Dukungan Yaman Terhadap Gaza

ALLGULFNEWS – Yaman mengatakan 145 kapal menjadi sasaran, sebagai bentuk dukungan Yaman terhadap Gaza. Misi angkatan laut Barat telah gagal secara dramatis dalam membendung operasi pro-Palestina di Yaman, dan para pejabat menggambarkan pertempuran tersebut sebagai ‘pertempuran paling berkelanjutan yang pernah dialami Angkatan Laut AS sejak Perang Dunia II’. Pemimpin gerakan perlawanan Ansarallah yang berkuasa di…

Read More
Derita Warga Gaza Rayakan Idul Adha di Tengah Perang

Derita Warga Gaza Rayakan Idul Adha di Tengah Perang

ALLGULFNEWS – Warga sipil di Jalur Gaza memulai perayaan Idul Adha tahun ini tanpa keceriaan seperti sebelum perang antara Hamas dan Israel berkecamuk tahun lalu. Penduduk daerah kantong Palestina yang mengungsi akibat perang terpaksa merayakan Idul Adha di tenda-tenda pengungsian dan masjid-masjid yang hancur dibom. “Tidak ada kebahagiaan. Kami telah dirampok,” ucap salah satu penduduk Gaza, Malakiya Salman (57), yang kini tinggal…

Read More
Derita 50 Ribu Anak Kurang Gizi di Gaza

Derita 50 Ribu Anak Kurang Gizi di Gaza

ALLGULFNEWS – United Nations Relief and Works Agency for Palestine Refugees (UNRWA) atau Badan PBB untuk Pengungsi Palestina menyatakan lebih dari 50 ribu anak-anak di Gaza, Palestina, menderita kekurangan gizi akut. Perlu ada perawatan medis kepada anak-anak tersebut. Dalam sebuah pernyataan pada Sabtu (15/6), UNRWA khawatir kondisi kesehatan masyarakat di Gaza. UNRWA menyebut bantuan akses kepada…

Read More
Hanya Ada Duka, Tak Ada Kebahagiaan bagi Warga Palestina Jelang Idul Adha

Hanya Ada Duka, Tak Ada Kebahagiaan bagi Warga Palestina Jelang Idul Adha

Allgulfnews – Warga Palestina di Tepi Barat yang diduduki tidak dapat merayakan hari raya Idul Adha seperti dulu karena kesulitan ekonomi, serangan hebat di Jalur Gaza, dan tindakan melanggar hukum di Tepi Barat. Menjelang Idul Adha, Israel membekukan izin kerja bagi 80.000 warga Palestina di Tepi Barat yang diduduki. Sebelum konflik, lebih dari 170.000 warga Palestina…

Read More
Ancaman Pembalasan Israel Usai Digempur Roket Hizbullah

Ancaman Pembalasan Israel Usai Digempur Roket Hizbullah

Allgulfnews – Kelompok Hizbullah yang bermarkas di Lebanon dalam beberapa hari terakhir menggempur wilayah Israel. Militer Israel mengancam akan memberikan respons yang kuat dan tegas terhadap semua serangan. Seperti dilansir Al Arabiya, Jumat (14/6/2024), militer Israel dalam pernyataan terbaru menyebut sirene peringatan serangan udara terdengar di kota-kota yang ada di wilayah utara negara tersebut pada Kamis (13/6) sore waktu setempat, saat…

Read More
Operasi Gabungan Houthi dan Milisi Irak Sasar Tiga Kapal Bawa Senjata ke Pelabuhan Haifa Israel

Operasi Gabungan Houthi dan Milisi Irak Sasar Tiga Kapal Bawa Senjata ke Pelabuhan Haifa Israel

Allgulfnews – Kelompok Houthi Yaman mengklaim telah melakukan dua serangan terhadap kapal yang membawa peralatan militer ke pelabuhan Haifa utara Israel, kata juru bicara Yahya Saree pada Kamis. Houthi menyebut, serangan dilakukan dengan koordinasi dengan Milisi Perlawanan Islam di Irak. Houthi menyatakan, menargetkan tiga kapal dalam dua operasi militer berbeda. BACA JUGA : Uruguay Jajaki…

Read More
Uruguay Jajaki Kerja Sama Jaminan Produk Halal dengan Indonesia

Uruguay Jajaki Kerja Sama Jaminan Produk Halal dengan Indonesia

ALLGULFNEWS – Pemerintah Republik Uruguay menjajaki kerja sama Jaminan Produk Halal (JPH) dengan Pemerintah Republik Indonesia. Penjajakan tersebut dilakukan melalui kunjungan kerja Pemerintah Uruguay ke Kantor Kementerian Agama (Kemenag), di Jalan Lapangan Banteng Barat, Jakarta Pusat, Senin (3/5/2024). Delegasi Pemerintah Uruguay dipimpin oleh Menteri Peternakan, Pertanian dan Perikanan Uruguay, Fernando Mattos, didampingi oleh Duta Besar…

Read More