Menteri Agama Tunisia Dipecat Buntut Kematian Puluhan Jemaah Haji
ALLGULFNEWS – Presiden Tunisia Kais Saied memecat Menteri Agama negara itu, Ibrahim Chaibi, dari jabatannya setelah sedikitnya 49 jemaah haji Tunisia meninggal dunia saat menunaikan ibadah haji tahun ini di Arab Saudi. Seperti dilansir AFP, Sabtu (22/6/2024), pemecatan Menteri Agama itu diumumkan oleh kantor kepresidenan Tunisia dalam pernyataan pada Jumat (21/6) waktu setempat, setelah pengumuman Kementerian Luar Negeri menyebut puluhan…